Selamat Datang di Blog Ponpes Life Skill Daarun Najaah Semarang Jawa Tengah | Tebarkan salam penuh dengan semangat untuk meraih Sukses, Sholeh dan Selamat Dunia Akhirat | Dapatkan informasi seputar kegiatan pondok dan artikel lainnya disini

MENU

Moon Calendar

Minggu, 04 Oktober 2015

Our Morning Activity : Fun with English Study Club ^^

Bismillah........
Good morning, all...

Jangan lupa awali harimu dengan senyuman dan semangat baru yaaaa!!
dan jangan lupa bahagia ^^

Alhamdulillah.. in syaa Allah, santri Life Skill PPDN always bahagia setiap hari.. mengapa..?
karenaaa setiap hari, pagi kami adalah pagi edukatif penuh berkah dan manfaat, aamiin....

kegiatan pagi kami setiap hari diisi dengan kegiatan English Study Club..
kegiatan ini merupakan implementasi kami akan pentingnya belajar bahasa, terutama bahasa Inggris dan Arab yang merupakan bahasa utama di dunia.... dan akhirat (bahasa Arab, iyaaa hehe)

setiap pagi kami happy-happy bersama cas cis cus bahasa Inggris, lho...
kami membuktikan bahwa bahasa Inggris itu menyenangkan dan sama sekali kami buang perasaan sulit dan menakutkan dari bahasa Inggris....

coba deh liat spannengnya serunya kegiatan kami ini.... :) hehe






Tidak ada komentar:

Posting Komentar